Wuhu... brokolli with cake? Kenapa tidak.. jadinya cake yang asin gurih keju dengan aroma lada bubuk dan aroma khas brokolli sendiri.. hehe. Yang ga suka sama brokolli mungkin jadi suka :P
Savoury Brocolli Cakes
Bahan : 12 potong brokolli 275 gr mentega 50 gr gula pasir 4 btr telur 1 sdt baking powder 300 gr tepung terigu 1 sdt kunyit bubuk *skip 1/2 sdt lada bubuk 1/2 sdt garam 60 gr keju Cheedar, parut
Cara membuat : 1) Panaskan oven 180°C. Blanch brokolli selama 3 menit. Rendam dalam air dingin untuk mengehentikan pemasakan, kemudian tiriskan. 2) Mix mentega sampai halus dan creamy, tambahkan gula pasir Mix sampai halus. Tambahkan telur kocok lagi. Kemudian campur tepung, baking powder, dan lada, Mix sampai adonan tercampur rata. Kemudian masukkan keju, aduk dengan spatula. 3) Siapkan cetakan muffin yang telah dilapisi dengan olesan mentega. Isi dengan separuh adonan taruh 1 potong brokoli, tutup lagi dengan adonan. 4) Oven selama 30 menit, sampai kuning kecoklatan.
Sumber : etsy.com Recook : @ardiyantiu3 Hasil : 12 buah
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Yang koment banyak pahala.. hehe